Senin, 26 Desember 2011

Tumbuhan Purba Di Dunia

Diperkirakan tanaman purba sudah ada sejak 230 juta tahun yang lalu, jauh sebelum dinosaurus hidup dimuka bumi, karenanya sebagian besar peneliti menyebutnya fosil hidup, sejarah mengatakan bahwa dinosaurus herbivora dizaman itu menjadikan tanaman purba sebagai bahan makanan yang paling gampang dijumpai (pada masa prehistoric).

Salah satu contoh tanaman purba Indonesia sebut saja salah satunya SIKAS NAGA (Cycas Affinity Rumphii) yang banyak terdapat di pulau Lihukan (diantara perairan laut Flores dan laut Sulawesi) disana pertumbuhan tanaman purba ini tergolong subur dan populasinya bisa dibilang stabil, bagaimana tidak ! Karang tajam dan ikan Hiu yang mengelilingi pulau sudah cukup buat nyali pemburu liar tanaman purba bertekuk lutut 


Tanaman Purba



Tanaman Purba



Tanaman Purba

Lain lagi dengan Encepalartos (Ence) salah satu jenis tanaman purba asal Afrika yang sekarang kerap menjadi buruan para kolektor kelas kakap, harga tanaman biasanya ditentukan dari besaran bonggol (caudex) dengan perhitungan 1cm berkisar antara 1jt s/d 1.5jt dan yang membuat harga tanaman ini bertahan karena pertumbuhan yang super lambat 1 tahun = +/- 1 cm, tanaman jenis ini sudah masuk kategori Cities 1 (tanaman dilindungi) , adapun jenis-jenis tanaman Ence yang menjadi favorite belakangan ini antara lain: E Horridus, E ferox, E Manikensis, E Natalensis, E Lebomboensis, E Gratus, E Altensteinii.


Tanaman Purba



Tanaman Purba




Tumbuhan Purba Yang Masih ada Sampai Sekarang??

Dari temuan fosil tumbuahn diketahui bahwa jenis tanaman yang hidup pada suatu periode zaman purba adalah Pakis. Pakis tidak tergolong sebagai pohon. Organ pengangkut sari makanan yang ada di Pakis berbeda dengan tanaman goglongan pohon.




Terima Kasih sudah membaca artikel saya^^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...